Pencarian terakhir:
{{tmpObj[k].text}}Policy Brief
Penerapan Teknologi Informasi Dalam Sistem Manajemen Asn Di Badan Kepegawaian Negara
Penerapan Teknologi Informasi (TI) akan
menghubungkan satu dengan lainnya tanpa
batas ruang dan waktu, sehingga mempermudah
akses komunikasi.
Teknologi informasi akan membantu setiap
manusia dalam membuat, mengubah, menyimpan,
mengomunikasikan, serta menyebarkan informasi.
Kemajuan teknologi informasi merupakan solusi
bagi semua penyelenggara pelayanan publik
termasuk manajemen ASN dalam rangka
memenuhi transparansi, akuntabilitas, dan
partisipasi publik.
Penyelenggaraan sistem manajemen ASN berbasis
TI perlu dikembangkan untuk tersedianya data
dan informasi ASN yang dapat dimanfaatkan
secara cepat, akurat, dan aman.