Policy Brief
Pengembangan karir dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhan pegawai yang berdampak pada peningkatan motivasi dan tingkat retensi. Pengembangan karir disesuaikan dengan kebutuhan organisasi dalam hal penempatan pegawai pada jabatan yang sesuai dengan kualifikasi, kompetensi, dan kinerja. Pengembangan karir PNS nasional yang efektif akan bermanfaat bagi peningkatan kompetensi pegawai seca…
Policy Brief
Ringkasan Eksekutif • Citra instansi pemerintah penting dilakukan sebagai cermin penilaian publik. • Dalam mengelola dan meningkatkan citra pemerintah, diperlukan sebuah kerjasama dan strategi yang disusun unit kerja humas instansi pemerintah. • Dibutuhkan dukungan oleh top management serta seluruh unit di instansi agar dapat berjalan sesuai tujuan. • Setiap instansi perlu…
Policy Brief
Ringkasan Eksekutif • Tingkat kelulusan peserta Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2018 yang memenuhi ambang batas (Passing Grade) dinilai sangat rendah, mayoritas gugur pada Test Karakteristik Pribadi (TKP) • Pelaksanaan seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang kompetitif diharapkan memperoleh Sumber Daya Manusia (SDM) yang kompeten di b…
Policy Brief
Manajemen ASN belum dilaksanakan secara maksimal melalui pendekatan kompetensi dalam penempatan pegawai. Sistem merit manajemen ASN yang menekankan adanya kesesuaian antara kompetensi ASN dan kualifikasi jabatan belum diterapkan. Penilaian kompetensi ASN diperlukan untuk mengetahui kesesuaian antara kompetensi ASN dan kualifikasi jabatan yang diduduki pegawai ASN. Pengembangan Jabatan …
Koleksi Perpustakaan
Transparency and citizen engagement remain essential to good government and sound public policy. Indeed, they may well be the key to restoring trust in government itself, currently at an all-time low in Australia. It is ironic, then, that this has occurred at a time when the technological potential for information dissemination and interaction has never been greater. Opening Government: Tran…
Policy Brief
Ringkasan Eksekutif • Budaya korupsi dan gratifikasi dilingkungan Aparatur Sipil Negara (ASN) merupakan masalah krusial yang sudah lama berkembang, namun belum mendapatkan perhatian serius dalam pemberantasannya secara tuntas. • Tindakan seseorang yang menyalahgunakan kepercayaan dalam suatu masalah atau organisasi untuk mendapatkan keuntungan adalah korupsi. • Korupsi dan grati…
Policy Brief
Kinerja merupakan hasil kerja, baik secara kuantitas maupun kualitas yang dicapai ASN dalam menjalankan tugas pokok dan fungsinya. Untuk mengetahui tingkat capaian kinerja pegawai ASN, diperlukan sistem penilaian kinerja yang obyektif. Penilaian kinerja ASN merupakan kegiatan yang dapat digunakan untuk menggambarkan baik buruknya kinerja pegawai ASN. Untuk melakukan penilaian kinerja d…
Koleksi Perpustakaan
Buku saku panduan aplikasi Layanan Sistem Informasi Manajemen Risiko Inspektorat BKN
Karya Tulis Ilmiah
Menciptakan tata kelola pemerintahan yang efektif, efisien dan mewujudkan birokrasi berkelas dunia tahun 2025, pemerintah menyederhanakan struktur unit organisasi menjadi dua layer. Struktur datar akan lebih responsif, adaptif, tata laksana pekerjaan sederhana, koordinasi mudah dan proses bisnisnya singkat sehingga mempercepat pengambilan keputusan. Sejalan dengan itu, harus diisi dengan jabata…
Policy Brief
Ditetapkannya Undang-Undang Nomor 5 tentang Aparatur Sipil Negara menandai momentum peningkatan profesionalisme birokrasi Indonesia. Dalam Undang-Undang Aparatur Sipil Negara mengamanatkan pengembangan Aparatur Sipil Negara melalui pendekatan merit system. Problem banyak instansi Pemerintah belum memiliki prosedur sistematis (pola karir) yang mampu menyesuaikan kualifikasi dan kompetens…