Pencarian terakhir:
{{tmpObj[k].text}}Karya Tulis Ilmiah
ASN sebagai aparatur negara yang memiliki tugas memberikan pelayanan kepada masyarakat harus berpedoman pada nilai-nilai dasar yang tercantum pada Undang- Undang Nomor 5 Tahun 2014 dan Core Values BerAKHLAK. Implementasi Nilai Dasar, Core Values BerAKHLAK dan Employer Branding “Bangga Melayani Bangsa” kepada Pegawai diharapkan dapat membentuk budaya kerja yang positif di Biro Perencanaan da…
Karya Tulis Ilmiah
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis apakah terdapat pengaruh dari pengembangan sumber daya manusia (SDM) terhadap kinerja pegawai di Kantor Unit Penyelenggara Bandar Udara (UPBU) Budiarto Curug. Penelitian ini menggunakan data primer yaitu dengan menyebarkan kuisioner kepada pegawai yang bekerja pada Kantor (UPBU) Budiarto Curug. Teknik sampling digunakan adalah jenuh den…
Karya Tulis Ilmiah
Karya tulis tugas akhir ini membahas mengenai capaian kinerja organisasi Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) setelah mengimplementasikan fleksibilitas tempat kerja dengan membandingkan data pada laporan kinerja DJBC tahun 2018 s.d. tahun 2022. Penelitian ini merupakan penelitian kulitatif. Penulis menggunakan dengan metode analisis deskriptif kualitatif dengan Teknik pengumpulan data studi…
Karya Tulis Ilmiah
Penetapan status dan perlindungan hak-hak kepegawaian bagi Pegawai Negeri Sipil dengan dugaan keterlibatan tindak pidana sangat dipengaruhi oleh ketepatan waktu penyelesaian proses hukum pada badan peradilan. Tidak terbayarkannya sebagian dari penghasilan PNS yang dinyatakan tidak bersalah berdasarkan putusan kasasi dan meninggal dunia saat perkaranya memasuki tahapan minutasi, menimbulkan keru…
Karya Tulis Ilmiah
Analisis Beban merupakan salah satu metode untuk penyusunan kebutuhan pegawai, hal ini di lingkup Aparatur Sipil Negara menggunakan beberapa pendekatan antara lain menggunakan pendekatan hasil, objek kerja, peralatan kerja dan tugas pertugas. Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Tulungagung saat ini menggunAkan pendekatan tugas pertugas. Penelitian ini menggunakan pendekatan penel…
Karya Tulis Ilmiah
Kabupaten Aceh Tengah, yang dikelilingi oleh perbukitan dan pegunungan memiliki beberapa risiko bencana yang harus dihadapi. Resiko tersebut meliputi gempa bumi akibat aktivitas Sesar Aceh, tanah longsor saat musim hujan, banjir di daerah dekat sungai atau dataran rendah, serta risiko kebakaran hutan dan pemukiman penduduk. Penelitian ini bertujuan menganalisis dampak Pelatihan Kebencanaan terh…
Karya Tulis Ilmiah
Motivasi ialah suatu keadaan atau kekuatan yang mampu menggerakkan diri pegawai untuk mengarah atau menuju tujuan yang ingin dicapai organisasi/perusahaan (Mangkunegara, 2017). Tanpa adanya motivasi pada pegawai, maka pegawai tidak akan memiliki semangat untuk bekerja sehingga akan menimbulkan stres dan apabila keadaan tersebut terus dibiarkan maka akan mempengaruhi kinerja yang dihasilkan. Pen…
Karya Tulis Ilmiah
Penelitian dilaksanakan pada Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM Kabupaten Alor, untuk mengetahui pengaruh langsung dan tidak langung, baik secara parsial maupun secara simultan antara pengawasan dan pengendalian terhadap pengelolaan manajemen Aparatur Sipil Negara dengan mempertimbangkan pengaruh Perpres Nomor 116 Tahun 2022 sebagai variable intervening. Metode yang digunakan pendekatan kua…
Karya Tulis Ilmiah
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan penerapan fleksibilitas tempat bekerja dengan keseimbangan kehidupan-kerja bagi pegawai wanita yang telah menikah baik dalam arah yang sama (positif) atau dalam arah yang berlawanan (negatif). Jenis penelitian yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif. Survei dilakukan dengan menyebarkan kuesioner berbentuk formulir digital ke…
Karya Tulis Ilmiah
Periodisasi kenaikan pangkat PNS melalui SIASN merupakan salah satu bentuk percepatan layanan kepegawaian terkait penghargaan yang diberikan atas prestasi kerja dan pengabdian PNS terhadap Negara secara digital (paperless). Periodisasi kenaikan pangkat baru diberlakukan mulai tahun 2024, dimana persetujuan Kenaikan pangkat PNS ditetapkan pada 1 Februari, 1 April, 1 Juni, 1 Agustus, 1 Ok…