Karya Tulis Ilmiah
Makalah ini membahas pengembangan Sistem Pendukung Keputusan untuk pemilihan tenaga assessor dalam kegiatan penilaian kompetensi di Badan Kepegawaian Negara (BKN). Saat ini, proses penjadwalan kegiatan penilaian kompetensi di Pusat Penilaian Kompetensi ASN masih dilakukan secara manual menggunakan Microsoft Excel, yang sering kali menyebabkan kesulitan dalam mengelola jadwal terutama ketika jum…
Karya Tulis Ilmiah
demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada Pendidikan Ilmu Kepegawaian BKN Hak Bebas Royalti Noneksklusif (Non- exclusive Royalty-Free Right) atas karya ilmiah saya yang berjudul : Gambaran Permasalahan-Permasalahan Yang Ada Pada Proses Kenaikan Pangakat Otomatis Di BKPPD Kota Kupang Serta Upaya Penanggulangannya beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Den…
Karya Tulis Ilmiah
Penerapan Sistem Informasi Manajemen Kepegawain (Simpeg) telah dilakukan oleh Badan Keamanan Laut (Bakamla) sejak tahun 2017 untuk menangani berbagai hal dalam pengurusan kepegawaian. Aplikasi ini digunakan sebagai penyimpanan dan pemusatan data secara terkomputerisasi, serta digunakan untuk menangani berbagai macam laporan yang berhubungan dengan kepegawaian secara efektif dan efisien. Penelit…
Policy Brief
Ringkasan Eksekutif • Kepemimpinan merupakan faktor utama yang memungkinkan fungsi-fungsi dalam organisasi berjalan • Perencanaan suksesi memastikan bahwa jabatanjabatan strategis dalam organisasi nantinya dapat terus terisi oleh orang-orang yang tepat, baik dalam hal kompetensinya maupun kesesuaian dengan minat dan lingkungan kerjanya. • Talent management ditujukan untuk mempe…
Policy Brief
Ringkasan Eksekutif • Undang Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara menyebutkan manajemen ASN diselenggarakan berdasakan sistem merit. • Sistem merit adalah kebijakan dan manajemen ASN berdasarkan pada kualifikasi, kompetensi, dan kinerja secara adil dan wajar tanpa membedakan faktor politik, ras, agama, asal usul, jenis kelamin, dan kondisi kecacatan. • Politi…
Policy Brief
Ringkasan Eksekutif • Reformasi pensiun PNS perlu adanya model baru untuk menciptakan kesinambungan kesejahteraan bagi pensiunan PNS. • Keberlangsungan penyelenggaraan program pensiun PNS saat ini tidak lepas dari peran PT Taspen (Persero) sebagai lembaga yang diberi mandat untuk membayarkan manfaat pensiun PNS dan BKN sebagai penyelenggara administrasi program pensiun PNS. • …
Policy Brief
Pengembangan karir dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhan pegawai yang berdampak pada peningkatan motivasi dan tingkat retensi. Pengembangan karir disesuaikan dengan kebutuhan organisasi dalam hal penempatan pegawai pada jabatan yang sesuai dengan kualifikasi, kompetensi, dan kinerja. Pengembangan karir PNS nasional yang efektif akan bermanfaat bagi peningkatan kompetensi pegawai seca…