Koleksi Perpustakaan
Pengelolaan kinerja adalah proses sistematis yang dilakukan untuk meningkatkan efektivitas dan efisiensi karyawan atau organisasi dalam mencapai tujuan. Ini melibatkan penetapan standar kinerja, pemantauan hasil, umpan balik, dan pengembangan karyawan. Tujuannya adalah untuk memastikan bahwa setiap individu berkontribusi secara optimal terhadap visi dan misi organisasi.
Koleksi Perpustakaan
Bahan tayang ini diberikan untuk membekali peserta dengan kegiatan pembelajaran untuk memaknai dan menginternalisasikan nilai-nilai BerAKHLAK dalam menjalankan fungsi dan tugas ASN/PPPK di tempat kerja
Video Kepegawaian
Sosialisasi Pengukuran Indeks Profesionalitas ASN sebagai bagian dari pelaksanaan Transformasi Pengukuran Indeks Profesionalitas ASN berbasis Meritokrasi
Karya Tulis Ilmiah
Di era serba digital, penggunaan aplikasi sebagai alat pembantu dalam pekerjaan sehari-hari menjadi tidak terelakkan. Hampir semua layanan saat ini memiliki bentuk digital seperti memesan makanan dan lain-lain. Tidak terkecuali dengan layanan kepegawaian yang ada di Badan Kepegawaian Negara. Sebelumnya Badan Kepegawaian Negara sudah memiliki SAPK yang berfungsi sebagai aplikasi yang m…
Karya Tulis Ilmiah
Badan Kepegawaian Negara sebagai pembinaan penyelenggaraan manajemen Aparatur Sipil Negara memiliki fungsi untuk menyempurnakan, memelihara dan mengembangkan administrasi negara di bidang kepegawaian sehingga tercapai jalannya pemerintahan. Dalam rangka menginternalisasi target tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, transparan dan akuntabel melalui implementasi Sistem Pemerintahan …
Karya Tulis Ilmiah
Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) adalah istilah yang populer terdengar di tengah masyarakat Indonesia. Untuk menjamin terpeliharanya tata tertib dalam pelaksanaan tugas PPPK, Pasal 51 dan Pasal 52 Peraturan Pemerintah No. 48 Tahun 2018 Tentang Manajemen PPPK mengamanatkan agar PPK pada setiap instansi menetapkan disiplin PPPK berdasarkan karakteristik pada setiap instan…
Karya Tulis Ilmiah
Pelaksanaan Coaching, Mentoring, dan Belajar Mandiri (CMB) di Kantor Regional IX Badan Kepegawaian Negara menekankan pentingnya hubungan seimbang antara atasan dan bawahan, terfokus pada komunikasi. Dialog melibatkan diskusi tentang tugas, target, dan kompetensi yang perlu dikembangkan. Kesinambungan program diperkuat oleh pelaporan dan pemantauan melalui sistem informasi, memungkinkan …
Karya Tulis Ilmiah
Tujuan dari penulisan ini adalah untuk menganalisis implementasi dan mengidentifikasi faktor-faktor yang menjadi pendorong dan penghambat Implementasi Kebijakan Peraturan BKN Nomor 5 Tahun 2019 Tentang Tata Cara Pelaksanaan Mutasi diwilayah Kerja Kantor Regional XIV Badan Kepegawaian Negara. Penulisan ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan c…
Karya Tulis Ilmiah
Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang manajemen Aparatur Sipil Negara (ASN) menerangkan bahwa jaminan pensiun Pegawai Negeri Sipil (PNS) dan jaminan hari tua PNS diberikan sebagai perlindungan kesinambungan penghasilan hari tua, sebagai hak dan sebagai penghargaan atas pengabdiannya. Jaminan pensiun diharapkan supaya pegawai akan terjamin keuanganya, dan hidup sejahtera untuk menikma…
Karya Tulis Ilmiah
Pada era digital saat ini, kebutuhan akses internet sangatlah penting. Hampir semua sektor pekerjaan membutuhkan Internet, tak terkecuali di Kantor Regional II BKN Surabaya. Birokrasi pemerintahan saat ini dituntut untuk dapat bekerja dengan cepat dan cermat. Pelayanan kepegawaianpun mulai beralih ke Pelayanan Digital. Adanya perubahan tersebut harus diimbangi dengan penambahan infrastruk…